Senin, 03 Juni 2013

Cara Memasak Daging kelinci yg Baik dan Benar

Pada pemasakan daging kelinci yang harus diperhatikan
adanya keseimbangan antara tingginya suhu
dan lamanya pemanasan, karena penggunaan
panas yang tinggi dengan jangka waktu yang
lama dapat menyebabkan perubahan cita rasa
serta degradasi termal komponen kimiawi
pangan yang pada akhirnya dapat
menyebabkan terjadinya penurunan kualitas,
sebagai contoh daging bagian paha

Selanjutnya...

memerlukan pemanasan basah pada suhu
rendah dengan waktu yang lama, sedangkan
daging dari bagian pinggang perlu pemanasan
kering dengan waktu yang pendek. Selama
proses pemanasan akan terjadi pembentukkan
cita rasa yang dapat meningkatkan
palatabilitas, hal ini disebabkan mencairnya
lemak yang diikuti dengan pembentukkan
senyawa volatil, disamping itu terjadi pula
reaksi antara protein dengan gula reduksi yang
ada pada daging.

0 komentar:

Posting Komentar